Dunia Kedinginan | Lirik Lagu Rohani
Lirik Lagu Rohani "Dunia Kedinginan". Lagu tersebut diambil dari Kidung Jemaat No. 121 |dimana Syair: In The Bleak Midwinter, Christina Georgina Rosetti +/- 1872, Terjamahan: H. A. Pandopo (bait 1-3), Yamuger (bait 4), 1981, Lagu: Gustav Theodore Holst (1874 – 1934) do = f 4 ketuk. Terdaftar pada Album Musik Rohani yang diterbikan oleh YAYASAN MUSIK GEREJA DI INDONESIA (YAMUGER), lagu tersebut dapat dilihat serta dipelajari di YouTube dengan cara mengetik judul lagunya pada smartphone atau PC Anda jika ada.
Berikut ini cara membawakan lagu "Dunia Kedinginan" bisa dengan tempo Adagio (lambat) yang dapat dimainkan pada MM (metronome maelzel) = 70 BPM (beats perminute) / ketuk permenit, atau diantara MM = 66-76 BPM . Tempo tersebut dapat juga diukur dengan alat musik seperti keyboard yang ada tombol metronomenya.
Lirik Lagu Rohani "Dunia Kedinginan"
DUNIA KEDINGINAN, KAKU MEMBEKU:
DAMAI YANG SEJATI TIADA BERTEMU.
WABAH KEKERASAN, SIKSA TIRANI
SAMPAI MASA KINI TIDAK BERHENTI.
TAPI FIRMAN ALLAH TAK TERBELENGGU:
KASIH MENCAIRKAN HATI YANG BEKU.
DALAM DUNIA DINGIN KANDANG CUKUPLAH
UNTUK MENGENALI KHALIK SEMESTA.
SEGENAP MALAIKAT MEMULIAKANNYA
DAN GEMBALA MISKIN SUJUD MENYEMBAH;
YUSUF DAN MARIA SALEH BERSYUKUR;
PEMBERIAN MAJUS: MAS, MENYAN DAN MUR.
KUBERIKAN APA, YESUS BAGIMU?
ANDAI 'KU GEMBALA, KUB'RI DOMBAKU;
ANDAI 'KU MAJUSI: MAS, MENYAN DAN MUR.
KUBERIKAN APA? HATI BERSYUKUR!
Menyanyikan lagu ini dapat dimulai dari awal (verse) pada lirik "Dunia kedinginan, kaku membeku:" lalu interlude. Kemudian ke verse2 pada lirik "Tapi Firman Allah tak terbelenggu:" lalu interlude lagi, lalu ke verse3 pada lirik "Segenap malaikat memuliakanNya" dan modulasi, lalu verse4 pada lirik "Kuberikan apa, Yesus bagiMu?" dan masuk ending lagu. Lihat juga : Dalam Kota Raja Daud.
Berikut ini cara membawakan lagu "Dunia Kedinginan" bisa dengan tempo Adagio (lambat) yang dapat dimainkan pada MM (metronome maelzel) = 70 BPM (beats perminute) / ketuk permenit, atau diantara MM = 66-76 BPM . Tempo tersebut dapat juga diukur dengan alat musik seperti keyboard yang ada tombol metronomenya.
Lirik Lagu Rohani "Dunia Kedinginan"
DUNIA KEDINGINAN, KAKU MEMBEKU:
DAMAI YANG SEJATI TIADA BERTEMU.
WABAH KEKERASAN, SIKSA TIRANI
SAMPAI MASA KINI TIDAK BERHENTI.
TAPI FIRMAN ALLAH TAK TERBELENGGU:
KASIH MENCAIRKAN HATI YANG BEKU.
DALAM DUNIA DINGIN KANDANG CUKUPLAH
UNTUK MENGENALI KHALIK SEMESTA.
SEGENAP MALAIKAT MEMULIAKANNYA
DAN GEMBALA MISKIN SUJUD MENYEMBAH;
YUSUF DAN MARIA SALEH BERSYUKUR;
PEMBERIAN MAJUS: MAS, MENYAN DAN MUR.
KUBERIKAN APA, YESUS BAGIMU?
ANDAI 'KU GEMBALA, KUB'RI DOMBAKU;
ANDAI 'KU MAJUSI: MAS, MENYAN DAN MUR.
KUBERIKAN APA? HATI BERSYUKUR!
Menyanyikan lagu ini dapat dimulai dari awal (verse) pada lirik "Dunia kedinginan, kaku membeku:" lalu interlude. Kemudian ke verse2 pada lirik "Tapi Firman Allah tak terbelenggu:" lalu interlude lagi, lalu ke verse3 pada lirik "Segenap malaikat memuliakanNya" dan modulasi, lalu verse4 pada lirik "Kuberikan apa, Yesus bagiMu?" dan masuk ending lagu. Lihat juga : Dalam Kota Raja Daud.