Abraham Abraham | Lirik Lagu Rohani
Lirik Lagu Rohani "Abraham Abraham". Lagu tersebut terdapat dalam Kidung Jemaat No. 71 | Cover DewiSSL | Syair: Abraham, Abraham; Hanna Lam, +/- 1968, Terjemahan: H. A. Pandopo, 1975, berdasarkan Kejadian 12:1-6, Lagu: Wim ter Burg, +/- 1968 Hak Cipta: (c) Callenbach, Nijkerk do = g 2 ketuk. Diambil dari Album Musik Rohani yang diterbikan oleh YAYASAN MUSIK GEREJA DI INDONESIA (YAMUGER), lagu tersebut dapat dilihat serta dipelajari di YouTube dengan cara mengetik judul lagunya pada smartphone atau PC Anda jika ada.
Berikut ini cara membawakan lagu "Abraham Abraham" bisa dengan tempo Larghetto (agak lambat dan lebar) yang dapat dimainkan pada MM (metronome maelzel) = 62 BPM (beats perminute) / ketuk permenit, atau diantara MM = 60-66 BPM . Tempo tersebut dapat diukur dengan cara mendownload aplikasi metronome pada smartphone yang ada.
Lirik Lagu Rohani "Abraham Abraham"
ABRAHAM, ABRAHAM, TINGGALKANLAH NEG'RI TENTRAM,
ABRAHAM, ABRAHAM, BERJALANLAH DENGAN IMAN!
JUMLAH BINTANG TAK TERBILANG, TURUNANMU PUN DEMIKIAN;
IKUTLAH PETUNJUKKU KE NEG'RI PUSAKAMU!
ABRAHAM, ABRAHAM, TINGGALKANLAH NEG'RI TENTRAM;
ABRAHAM, ABRAHAM, BERJALANLAH DENGAN IMAN!
BANGSA-BANGSA DUNIA NANTI; DALAM DIKAU KUBERKATI;
INGAT AKAN SABDAKU DI SEPANJANG JALANMU!
ABRAHAM, ABRAHAM, BERANGKAT SUNGGUH BERIMAN;
ABRAHAM, ABRAHAM MENUJU TANAH KANAAN.
YAKIN, TANPA KERAGUAN IA IKUT SABDA TUHAN.
MARI, IKUTLAH SERTA KE NEG'RI SEJAHTERA!
Menyanyikan lagu "Abraham Abraham" bisa dimulai dari awal (verse) pada lirik "Abraham, Abraham, tinggalkanlah neg'ri tentram," dan masuk interlude. Kemudian ke verse2 pada lirik "Abraham, Abraham, tinggalkanlah neg'ri tentram;" dan masuk modulasi, lalu ke verse3 pada lirik "Abraham, Abraham, berangkat sungguh beriman;" dan masuk ending lagu. Lihat juga : Tenanglah Hatiku.
Berikut ini cara membawakan lagu "Abraham Abraham" bisa dengan tempo Larghetto (agak lambat dan lebar) yang dapat dimainkan pada MM (metronome maelzel) = 62 BPM (beats perminute) / ketuk permenit, atau diantara MM = 60-66 BPM . Tempo tersebut dapat diukur dengan cara mendownload aplikasi metronome pada smartphone yang ada.
Lirik Lagu Rohani "Abraham Abraham"
ABRAHAM, ABRAHAM, TINGGALKANLAH NEG'RI TENTRAM,
ABRAHAM, ABRAHAM, BERJALANLAH DENGAN IMAN!
JUMLAH BINTANG TAK TERBILANG, TURUNANMU PUN DEMIKIAN;
IKUTLAH PETUNJUKKU KE NEG'RI PUSAKAMU!
ABRAHAM, ABRAHAM, TINGGALKANLAH NEG'RI TENTRAM;
ABRAHAM, ABRAHAM, BERJALANLAH DENGAN IMAN!
BANGSA-BANGSA DUNIA NANTI; DALAM DIKAU KUBERKATI;
INGAT AKAN SABDAKU DI SEPANJANG JALANMU!
ABRAHAM, ABRAHAM, BERANGKAT SUNGGUH BERIMAN;
ABRAHAM, ABRAHAM MENUJU TANAH KANAAN.
YAKIN, TANPA KERAGUAN IA IKUT SABDA TUHAN.
MARI, IKUTLAH SERTA KE NEG'RI SEJAHTERA!
Menyanyikan lagu "Abraham Abraham" bisa dimulai dari awal (verse) pada lirik "Abraham, Abraham, tinggalkanlah neg'ri tentram," dan masuk interlude. Kemudian ke verse2 pada lirik "Abraham, Abraham, tinggalkanlah neg'ri tentram;" dan masuk modulasi, lalu ke verse3 pada lirik "Abraham, Abraham, berangkat sungguh beriman;" dan masuk ending lagu. Lihat juga : Tenanglah Hatiku.