Yang Paling Mengerti | Lirik Lagu Rohani
Lirik Lagu Rohani "Yang Paling Mengerti". Lagu ini ditulis dan disusun oleh Franky Sihombing yang diambil dari Album Healing Worship 2 tahun 2008. Dengan iringan irama musik yang slow, lagu ini berhasil dinyanyikan oleh Franky Sihombing dan mendapat respon positif dari jemaatnya. Hingga kini lagu tersebut masih disukai dan dinyanyikan bahkan ditonton di YouTube.
Lagu "Yang Paling Mengerti" ini dibawakan dengan tempo Larghetto (agak lambat) yaitu 60 menit per menitnya. Pada umumnya tempo Larghetto ini dimainkan pada MM (Metronome Malze) = 60 - 66 BPM (Beats per Minute) / ketuk per menit. Tempo tersebut dapat diukur dengan alat musik keyboard jika ada atau diukur dengan mendownload aplikasi metronome pada smartphone yang ada.
Lirik Lagu Rohani "Yang Paling Mengerti"
AKU BERDIAM, DI KESUNYIAN
DI KEHENINGAN, BAITMU BAPA
TANPA KATA DAN, TANPA BAHASA
HANYA MENUNGGU, ENGKAU TUHAN
YESUS TUHANKU, KAU PALING MENGERTI
RAPUH HATI INI, LETIH JIWA INI
JAMAH YA TUHANKU, JAMAH YA TUHANKU
S'BAB ENGKAULAH TUHAN
YANG PALING MENGERTI
S'BAB ENGKAULAH TUHAN
YANG PALING MENGERTI
Lagu "Yang Paling Mengerti" ini dibawakan dengan tempo Larghetto (agak lambat) yaitu 60 menit per menitnya. Pada umumnya tempo Larghetto ini dimainkan pada MM (Metronome Malze) = 60 - 66 BPM (Beats per Minute) / ketuk per menit. Tempo tersebut dapat diukur dengan alat musik keyboard jika ada atau diukur dengan mendownload aplikasi metronome pada smartphone yang ada.
Lirik Lagu Rohani "Yang Paling Mengerti"
AKU BERDIAM, DI KESUNYIAN
DI KEHENINGAN, BAITMU BAPA
TANPA KATA DAN, TANPA BAHASA
HANYA MENUNGGU, ENGKAU TUHAN
YESUS TUHANKU, KAU PALING MENGERTI
RAPUH HATI INI, LETIH JIWA INI
JAMAH YA TUHANKU, JAMAH YA TUHANKU
S'BAB ENGKAULAH TUHAN
YANG PALING MENGERTI
S'BAB ENGKAULAH TUHAN
YANG PALING MENGERTI
Lagu tersebut dapat dinyanyikan dengan dimulai dari awal (verse) hingga chorus pada lirik "Yesus Tuhanku, Kau paling mengerti" lalu masuk interlude. Kemudian kembali ke awal (verse) dan dilanjut ke chorus yang dinyanyikan 2 kali lalu masuk interlude lagi. Setelah itu masuk ending lagu dan selesai. Lagu ini juga dapat dibawakan seperti di YouTube dengan cara mengetik judul lagunya "Yang Paling Mengerti" serta nama penyanyinya. Lihat juga : Sungguh Kurindu.